Jelang Sertijab Danramil 07/Cilandak, Kodim 0504/JS Verifikasi Koramil 07/Cilandak

- Jurnalis

Rabu, 7 Juni 2023 - 12:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jelang Sertijab Danramil 07/Cilandak, Kodim 0504/JS Verifikasi Koramil 07/Cilandak



RepublikeXpose – Jakarta, 7 Juni 2023
Jelang Serah Terima Jabatan (Sertijab) Danramil 07/Cilandak Kodim 0504/Jakarta Selatan melaksanakan verifikasi ke Koramil 07/Cilandak, Rabu (07/6/2023).


Tim Verifikasi Kodim 0504/Jakarta Selatan dipimpin oleh Kasdim Letkol Inf Mochamad Arlufti Noegroho, S.E., M.S.I. yang beranggotakan unsur Staf Makodim. Verifikasi ini bertujuan mendata dan menginventarisir aset Koramil berupa tanah dan bangunan, kendaraan dinas, dan barang inventaris lainnya yang berasal dari Komando Atas.
”Tujuan dari verifikasi ini untuk membantu kelancaran pergantian pejabat Danramil serta mengecek kesiapan administrasi sekaligus mencocokan data yang akan diserahterimakan dari pejabat lama kepada pejabat baru”, tegas Letkol Inf Arlufti.
”verifikasi ini sesuai perintah pimpinan dan tahapan yang harus dilalui supaya tidak ada permasalahan dikemudian hari”, lanjutnya.
“Harapannya dengan dilakukan verifikasi ini, semuanya bisa clear. Jadi data secara administrasi dengan kondisi nyata harus akur. Bila semuanya sudah cocok, maka berikutnya tinggal menunggu waktu pelaksanaan pergeseran ataupun pergantian pejabat Danramil”, tandas Kasdim.
(Red).
Baca Juga:  Polsek Tambelang Gelar Oprasi Simpatik Pembagian Bansos PPKM Level 4

Berita Terkait

Angelica Simatupang Raih Puteri Remaja Indonesia “Best Video Presentasi” 2025.
Mahasiswa UPH Harumkan Nama Indonesia di Boston, Didukung Prof. Dr. Harris Arthur Hedar
Bupati Humbang Hasundutan:Manajemen ASN Harus Ditingkatkan Demi Pelayanan Publik.
LDII Fair Jakarta Utara 2025 : Wujud Kebersamaan Warga dalam Semangat Berkarya untuk Indonesia
Lagu Pujian “Melayani Lebih Sungguh” Berkumandang di HKBP Nagurguran Sijamapolang.
‎Oknum Wartawan Diduga Tipu Warga Depok Lewat Modus Mutasi Sekolah Negeri
Warga Apartemen Mediterania Garden Residences 2 Tuntut Kompensasi atas Dugaan Pelanggaran Hak Konsumen
Bupati Humbang Hasundutan Terima Audensi Pentas Seni UPT SMP Negeri 001 Pasar Doloksanggul.
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 16:06 WIB

Angelica Simatupang Raih Puteri Remaja Indonesia “Best Video Presentasi” 2025.

Senin, 3 November 2025 - 10:58 WIB

Mahasiswa UPH Harumkan Nama Indonesia di Boston, Didukung Prof. Dr. Harris Arthur Hedar

Senin, 3 November 2025 - 10:12 WIB

Bupati Humbang Hasundutan:Manajemen ASN Harus Ditingkatkan Demi Pelayanan Publik.

Senin, 3 November 2025 - 09:18 WIB

LDII Fair Jakarta Utara 2025 : Wujud Kebersamaan Warga dalam Semangat Berkarya untuk Indonesia

Minggu, 2 November 2025 - 21:31 WIB

Lagu Pujian “Melayani Lebih Sungguh” Berkumandang di HKBP Nagurguran Sijamapolang.

Berita Terbaru