Relawan GA COVID-19 Bekerja sama Dengan Dishub Kecamatan Johar baru Menangani Proses Pemakaman Pasien COVID

- Jurnalis

Senin, 12 Juli 2021 - 17:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



REPUBLIKEXPOSE.COM – Jakarta, Penanganan pasien covid-19 yang meninggal di wilayah Johar baru Jakarta pusat. Senin(12/07/2021)

Relawan GA COVID-19 yang bekerja sama dengan dishub kecamatan Johar baru bersama sama menangani salah satu pasien COVID yang meninggal dunia pada  pukul 08:40 WIB bernama Martin usia 39 tahun di kediamannya di RT. 01 RW. 10 kelurahan Johar baru.



Turut hadir pula SISWANTO selaku lurah Johar baru untuk bekerjasama dengan jajarannya. untuk penanganan pasien tersebut agar bisa di lakukan pemakaman sesuai dengan protokol kesehatan.



Yousepin selaku ketua poslink relawan GA COVID-19 sudah mencoba berkordinasi sama pihak puskesmas terdekat dan RS CIPTO MANGUN KUSOMO agar pasien yang meninggal dapat segera dikuburkan.
Pihak lurah meminta bantuan ambulance dari dishub kecamatan untuk membawa pasien atas nama Martin ke RS CIPTO MANGUN KUSOMO untuk menguburkannya.
Yuni selaku bendahara relawan GA COVID-19 berterima kasih atas kerjasama kepada pihak pihak yang sudah berkontribusi dalam penanganan para pasien COVID-19.tuturnya
Asep
Baca Juga:  Bentuk Kepedulian TNI, Koramil 04/CK Distribusikan Obat, Vitamin dan Beras Untuk Warga yang Isoman

Berita Terkait

Walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto meminta Prakarsa Warga Korwil Jakarta Barat terus Mengembangkan Diri dan Berbuat Banyak untuk Masyarakat
Menjawab Tantangan Zaman: Relevansi PMII di Era Modern dan Strategi Kebangkitan di Universitas Gunadarma
Forkopimda Sambut Kedatangan Kajari Humbang Hasundutan Donald Togi Joshua Situmorang SH.
Taruna-Taruni Poltek SSN Paparkan Hasil PKL di Hadapan Bupati Humbang Hasundutan dan BSSN.
Advokat Puguh Kribo Kembali Melakukan Permohonan Gugatan Ke Pengadilan Negeri Tangerang Kelas IA
Reuni dan HUT ke-44 Keluarga Besar Alumni Lido 2, Anjungan Jawa Tengah TMII
“Puteri Remaja Indonesia Pendidikan 2025” Sharon JZ Simbolon Ucapkan Terimakasih Kepada Bupati Humbang Hasundutan
Bupati Humbang Hasundutan Tinjau Pelaksaaan MBG di Lintongnihuta.
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 00:07 WIB

Walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto meminta Prakarsa Warga Korwil Jakarta Barat terus Mengembangkan Diri dan Berbuat Banyak untuk Masyarakat

Kamis, 6 November 2025 - 21:19 WIB

Menjawab Tantangan Zaman: Relevansi PMII di Era Modern dan Strategi Kebangkitan di Universitas Gunadarma

Kamis, 6 November 2025 - 17:48 WIB

Forkopimda Sambut Kedatangan Kajari Humbang Hasundutan Donald Togi Joshua Situmorang SH.

Rabu, 5 November 2025 - 19:28 WIB

Taruna-Taruni Poltek SSN Paparkan Hasil PKL di Hadapan Bupati Humbang Hasundutan dan BSSN.

Rabu, 5 November 2025 - 15:16 WIB

Advokat Puguh Kribo Kembali Melakukan Permohonan Gugatan Ke Pengadilan Negeri Tangerang Kelas IA

Berita Terbaru