Korem 051/Wkt Kembali Berbagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

- Jurnalis

Selasa, 11 April 2023 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Cikarang, RepublikeXpose.com
Korem 051/Wkt, berbagi takjil kepada warga masyarakat pengguna jalan menjelang buka puasa bertempat di Jalan Niaga Raya Kav 1 Jababeka Cikarang Bekasi Depan Makorem, Selasa (11/4/2023).
Disela-sela pembagian Takjil Danrem 051 yang diwakili oleh
Kasilog Korem 051/Wkt Kolonel Inf Cavitri Harto Prabowo mengatakan, pembagian takjil ini sesuai arahan dari pimpinan bahwa kita di satuan harus berbagi dengan masyarakat terutama yang membutuhkan. Adapun takjil yang di bagikan sebanyak kurang lebih 200 paket berupa makanan dan minuman.
Selain itu pembagian takjil ini merupakan tradisi yang biasa dilakukan oleh umat muslim  selama bulan ramadhan untuk berbagi kepada sesama dan bisa membantu warga yang masih dalam perjalanan apabila waktu adzan maghrib berkumandang untuk segera berbuka puasa.
RE/Red
Baca Juga:  Danrem 174 Merauke Dampingi Komandan PMPP Buka Pelatihan Training Of Trainers Di Denzipur-11/MA

Berita Terkait

Forkopimda Sambut Kedatangan Kajari Humbang Hasundutan Donald Togi Joshua Situmorang SH.
Taruna-Taruni Poltek SSN Paparkan Hasil PKL di Hadapan Bupati Humbang Hasundutan dan BSSN.
Advokat Puguh Kribo Kembali Melakukan Permohonan Gugatan Ke Pengadilan Negeri Tangerang Kelas IA
Reuni dan HUT ke-44 Keluarga Besar Alumni Lido 2, Anjungan Jawa Tengah TMII
“Puteri Remaja Indonesia Pendidikan 2025” Sharon JZ Simbolon Ucapkan Terimakasih Kepada Bupati Humbang Hasundutan
Bupati Humbang Hasundutan Tinjau Pelaksaaan MBG di Lintongnihuta.
Presiden Prabowo Subianto Pasang Badan untuk Whoosh (JOKOWI), Kapan Pasang Badan untuk Rakyat Banten?
William Aditya Sarana Serap Aspirasi Warga RW 014 Cengkareng Timur
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 17:48 WIB

Forkopimda Sambut Kedatangan Kajari Humbang Hasundutan Donald Togi Joshua Situmorang SH.

Rabu, 5 November 2025 - 19:28 WIB

Taruna-Taruni Poltek SSN Paparkan Hasil PKL di Hadapan Bupati Humbang Hasundutan dan BSSN.

Rabu, 5 November 2025 - 15:16 WIB

Advokat Puguh Kribo Kembali Melakukan Permohonan Gugatan Ke Pengadilan Negeri Tangerang Kelas IA

Rabu, 5 November 2025 - 15:13 WIB

Reuni dan HUT ke-44 Keluarga Besar Alumni Lido 2, Anjungan Jawa Tengah TMII

Rabu, 5 November 2025 - 08:05 WIB

“Puteri Remaja Indonesia Pendidikan 2025” Sharon JZ Simbolon Ucapkan Terimakasih Kepada Bupati Humbang Hasundutan

Berita Terbaru