Wujudkan Lingkungan Bersih, PPLHI Gelar Aksi Bersih Kali Ciliwung Bentuk Dukungan Terhadap Program Pemerintah

- Jurnalis

Selasa, 29 Maret 2022 - 09:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Bogor, republikexpose.com
Upaya penyelamatan lingkungan hidup dan cipta lingkungan bersih terus digalakkan oleh pemerintah bersama masyarakat. Upaya yang dilakukan terhadap pencegahan kerusakan lingkungan hidup yaitu memberikan wawasan dan edukasi terhadap masyarakat membuang sampah pada tempatnya.
Pada hari Minggu (27/03/2022) Pemerhati Pembangunan Lingkungan Hidup Indonesia ( PPLHI)  bersama PPLHI DPC Jawa Barat dan Relawan melakukan aksi bersih Kali Ciliwung di Bendung Katulampa Kota Bogor. Kegiatan ini dilakukan dalam upaya mengurangi dampak kerusakan pada sunga dan juga banjir yang diakibatkan oleh sampah-sampah yang menumpuk yang bisa menyumbat aliran air.
Kegiatan ini disambut sangat positif dan diberikan apresiasi oleh warga dengan ikut serta melakukan aksi pembersihan Kali Ciliwung. Salah satu warga sekitar meminta agar kegiatan ini rutin dilakukan.
Ketua Umum PPLHI M. Norman menyampaikan aksi yang dilakukan ini juga dalam rangka menghadapi musim pancaroba, dimana sepanjang aliran kali Ciliwung tersebut harus tetap terawat dan lestari. Juga, perlu mendapat perhatian dan dukungan agar warga sekitar dan pabrik tidak lagi  membuang limbahnya ke dalam Kali Ciliwung. Kegiatan ini juga bentuk dukungan dan komitmen kami terhadap pemerintah dalam upaya pelestarian lingkungan hidup.
Pada kesempatan yang sama Netty Roesmiaty selaku Ketua DPC Bogor Timur PPLHI berharap  dengan banyaknya himbauan dan larangan untuk tidak membuang sampah di kali, ternyata masih banyak warga yang tidak mengindahkan. Kami akan terus gencar mensosialisasikan terkait bahaya membuang sampah di kali, ujarnya.
RE/red
Baca Juga:  Kapolres Toba Kagum Sama Filsafat Batak 'Dalihan Natolu'

Berita Terkait

Brimob Polda Metro Jaya Kawal Ketat Aksi Unjuk Rasa Di Pondok Indah Golf Jakarta Selatan.
Kapolres Metro Jakarta Barat Laksanakan Upacara Sertijab Kapolsek Palmerah dan Kapolsek Cengkareng
Kongres Persatuan PWI Segera Dilaksanakan, SC dan Peserta Kongres Sudah Disepakati
Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa di Humbahas.
Kapoldasu Pimpin Pembukaan Diktukba Polri di SPN Hinai Langkat.
Pemkab Humbahas Rapat Asistensi Pelaksanaan Pemungutan PDRD.
Perusakan Rumah Ibadah di Padang: Ancaman Terhadap Harmoni Sosial dan Toleransi Beragama
HUT Ke-22 Humbahas, Atraksi Wushu Pukau Ribuan Masyarakat.
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 6 Agustus 2025 - 18:17 WIB

Brimob Polda Metro Jaya Kawal Ketat Aksi Unjuk Rasa Di Pondok Indah Golf Jakarta Selatan.

Selasa, 5 Agustus 2025 - 21:27 WIB

Kapolres Metro Jakarta Barat Laksanakan Upacara Sertijab Kapolsek Palmerah dan Kapolsek Cengkareng

Minggu, 3 Agustus 2025 - 14:26 WIB

Kongres Persatuan PWI Segera Dilaksanakan, SC dan Peserta Kongres Sudah Disepakati

Jumat, 1 Agustus 2025 - 23:23 WIB

Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa di Humbahas.

Jumat, 1 Agustus 2025 - 23:12 WIB

Kapoldasu Pimpin Pembukaan Diktukba Polri di SPN Hinai Langkat.

Berita Terbaru